Banyak
sekali orang yang ingin kaya. Mereka telah melakukan berbagai usaha. Mulai dari
bisnis atau bekerja di perusahaan yang besar. Akan tetapi mereka tetap saja
tidak kaya. Hal ini disebabkan karena mindset tentang keuangan mereka yang
salah.
Lalu apa yang
harus dilakukan ? Tentu saja mereka harus membetulkan mindset dalam pikiran
mereka. Akan tetapi biasanya mereka tidak tahu, bagian mana yang harus
dibetulkan ? Di sini akan saya tuliskan panduannya. Untuk itulah beri nilai
setiap poin berikut ini mulai dari 0 sampai 10. Nilai 10 jika anda sangat
setuju dan nilai 0 jika anda tidak setuju sama sekali. Nilai 5 diberikan jika
anda antara setuju dan tidak setuju. Nilai yang lain silakan diatur sendiri.
Setelah anda beri nilai, baca petnjuk yang ada di bawah.
1. (______) Uang adalah akar dari segala kejahatan
5. (______) Easy come easy go
6. (______) Anak orang kaya rebutan warisan
7. (______) Orang kaya biasanya jahat
9. (______) Saham itu berbahaya
10. (______) Menjadi bisnisman itu sulit
14. (______) Bisnis Property perlu modal besar
15. (______) Uang tida dapt membeli cinta
16. (______) Uang bukan segalanya
17. (______) Mendidik anak di tengah kekayaan adalah sulit
18. (______) Saya membenci orang kaya
Perhatikan
kapan anda memilikim nilai > 5? Ini adalah kondisi yang berbahaya. Ini
mungkin yang menyebabkan anda tidak kaya-kaya. Jika nilai yang anda berikan
lebih dari 5, silakan klik yang ada di tulisan, supaya anda mahami penyebabnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar